Hati-Hatilah dengan 'Kantong Bocor', Anda Pasti Mengalaminya, Inilah Yang Terjadi!!

Hati-Hatilah dengan 'Kantong Bocor', Anda Pasti Mengalaminya, Inilah Yang Terjadi!!

loading...
loading...

9Trendingtopic - Semua perbuatan termasuk itu baik dan buruk, yang nyata ataupun tersembunyi dari pandangan manusia tergantung dengan niatnya.
Jika Niatnya baik makan akan mendapatkan pahala dan syurga adalah tempatnya, demikian juga sebaliknya, jika niatnya jahat maka akan mendapatkan dosa dan siksa dan neraka adalah tempatnya.
Sekecil apapun perbuatan tersebut akan dibalas oleh Allah sesuai dengan kadarnya.

Banyak yang tidak menyadari, kita beramal, tapi amal yang kita lakukan itu hilang tanpa bekas disebabkan ulah kita sendiri.

Seringkali kita beramal ibadah yang begitu banyak, namun amal itu tidak sampai kepada Allah. Artinya, segala amal yang kita lakukan tersebut menjadi sia-sia belaka.
Imam mesjidil haram almakki dalam sebuah khutbahnya mengatakan:

 1. Engkau telah berwudhu dengan sebaik-baik wudhu akan tetapi engkau boros memakai air, (itu sama dengan)
kantong bocor

2. Engkau bersedekah kepada fakir miskin kemudian, engkau menghina dan menyulitkan mereka, (itu seperti)
kantong bocor

3, Engkau sholat malam hari, puasa di siang hari, dan mentaati tuhanmu, tapi engkau memutuskan (tali) silaturrahmi, (jelas itu adalah)
kantong bocor

4. Engkau sabar dengan haus dan lapar, tapi engkau menghina dan mencaci, (sama dengan)
kantong bocor

5. Engkau memakai baju kerudung dan kebaya, tapi minyak Wangi menyengat, (itu)
kantong bocor

6. Engkau memuliakan tamumu dan berbuat baik kepadanya, tapi setelah dia pergi engkau menggunjingkanya, (sungguh itu)
kantong bocor

7. Pada akhirnya engkau hanya mengumpulkan kebaikanmu dalam kantong bocor, satu sisi engkau mengumpulkan dengan susah payah kemudian engkau menjatuhkannya dengan mudah di sisi lain.

Keganjilan-keganjilan orang-orang Arab (secara khusus dan kaum muslimin umumnya)

1. Tidak mampu pergi haji karna biayanya besar, akan tetapi sanggup pergi wisata mengganti suasana, bukankah perdagangan Allah itu mahal

2. Tidak sanggup membeli hewan qurban karna harganya yg mahal, tapi sanggup membeli iPhone sekedar ganti model. Bukankah perdagangan Allah itu mahal

3. Sanggup membaca chatingan hingga seratus percakapan tiap hari, namun tidak sanggup membaca 10 ayat alquran dengan dalih tiada waktu yg cukup untuk membaca.

Ya Rabb, kami mohon hidayah dan ampunan atas kami dan orang-orang yang kami cintai.

semoga tulisan ini bermanfaat bagi pembaca......

sumber : palembang.tribunnews.com
loading...

ADS

Hati-Hatilah dengan 'Kantong Bocor', Anda Pasti Mengalaminya, Inilah Yang Terjadi!!
4/ 5
Oleh

loading...